[FULL] NasDem Tegas Bantah Terima 'Uang Haram' Eks Mentan SYL Miliaran Rupiah ke Partainya

Editor: fajri digit sholikhawan

Reporter: Ratu Budhi Sejati

Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Partai NasDem secara tegas membantah terdapat aliran dana miliaran rupiah dari hasil korupsi Eks Mentan, Syahrul Yasin Limpo yang masuk ke partainya.

Hal itu disampaikan langsung oleh bendahara umum partai NasDem, Ahmad Sahroni.

Baca: Buntut Penutupan TikTok Shop di Indonesia, Malaysia Diprediksi Bakal Lakukan Hal Serupa

Bantahan tegas tersebut disampaikan melalui konferensi pers yang digelar di NasDem Tower pada Sabtu (14/10/2023).

(Tribun-Video.com/RS)

# NasDem # Uang Haram # Syahrul Yasin Limpo   # Ahmad Sahroni

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda