TRIBUN-VIDEO.COM- Putri Ariani sukses tampil memukau seluruh penonton America's Got Talent 2023.
Tak hanya juri, sang ibunda pun dibuat menangis saat melihat penampilan putri tercintanya.
Suara merdu dan iringan tuts piano yang dimainkan Putri membuat penonton merinding.
Seperti diketahui, Penyanyi Putri Ariani tampil memesona di babak final America's Got Talent (AGT) 2023, Rabu (27/9/2023) pagi waktu Indonesia.
Baca: ARMY Dimanjakan dengan Tattoo JK, Ini Lirik Lagu Terbaru JungKook BTS 3D (feat. Jack Harlow)
Baca: HEBOH Pengakuan Seorang Wanita Nikahi Suami yang Ternyata Perempuan, sempat Bungkam karena Diancam
Ia membawakan lagu berjudul Don't Let the Sun Go Down on Me
Kemudian pada babak Result Show pada Kamis (28/9), ia berduet dengan Leona Lewis.
Aksi panggung Putri Ariani dan Leona Lewis menuai pujian hingga tepuk-tangan meriah dari penonton.
Leona Lewis bahkan mengaku senang bisa berduet dengan Putri Ariani.
Kalau menurut kalian, gimana nih penampilan Putri Ariani di babak final AGT?
(TribunShopping.com/ Nurul Ashari)
(*)
# Haru # Putri Ariani # AGT # Ibunda
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.