ASN Lomba Busana Bung Karno Meriahkan HUT Kemerdekaan RI di Pemprov Sulut: Benar-benar Mirip

Editor: Sigit Ariyanto

Reporter: Yustina Kartika Gati

Cameraman: Restu Riyawan

Video Production: Rania Amalia Achsanty

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Mengenakan jas berwarna coklat, dengan kopiah, lengkap deretan pangkat di dada kiri dan tongkat komando di tangan kiri, gaya Jeduton Tatimu benar - benar mirip Bung Karno.

ASN Biro Umum Pemprov Sulut ini salah satu penampil dalam lomba Busana Bung Karno di ruang Mapalus, kantor Pemprov Sulut, Senin (14/8/2023).

Lomba tersebut digelar untuk memperingati hut kemerdekaan RI ke 78. (*)

Host: Yustina Kartika
VP: Rania

Sumber: Tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda