TRIBUN-VIDEO.COM - Saat menjalankan ibadah puasa, kondisi kulit kering sangat mungkin terjadi.
Namun, tak sedikit orang yang mengabaikan kondisi kulit tersebut, karena dianggap kulit akan membaik dengan sendirinya.
Baca: BEAUTY HEALTH: Ayo Bersama Akhiri TBC, Indonesia Bisa!
Kulit yang dibiarkan kering dan tidak dirawat akan mengalami dehidrasi, kulit terasa seperti tertarik, berkerut, kusam, kulit menjadi gatal, kemerahan, dan juga terasa perih.
Jika sudah mengalami hal tersebut, alangkah baiknya kulit segera dilakukan perawatan agar tidak menimbulkan masalah kulit yang lebih serius.
Lantas bagaimana cara merawat kulit yang kering saat menjalankan puasa?
Baca: BEAUTY HEALTH: Risiko Kehamilan di Luar Kandungan
Untuk mengetahui lebih lanjut, kali ini Beauty Health akan membahas tentang Atasi Kulit Kering Saat Puasa.
Tema ini akan dibahas oleh Praktisi Anti Aging dan Kecantikan, yaitu dr. Theressia Handayani, M.Biomed (AAM) bersama jurnalis TribunHealth.com Dhiyanti Nawang.
Saksikan live streaming Beauty Health pada Kamis, 6 April 2023 Pukul 15.00 WIB.
Acara ini akan disiarkan langsung di YouTube dan Facebook Tribun Health serta YouTube dan Facebook Tribunnews.com
Don't miss it, jangan sampai ketinggalan topik menarik ini ya sobat Health.
Baca berita terkait lainnya di sini
#tribunhealth #tribunbeautyhealth #tribunnetwork #kulitkering #perawatankulit #puasaramadhan #dokterkecantikan #antiaging
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.