TRIBUN-VIDEO.COM - Artis Nikita Mirzani sujud syukur dan menangis di lantai setelah mengetahui bebas dari perkara pencemaran nama baik.
Hal ini terjadi di ruang sidang Pengadilan Negeri (PN) Serang pada Kamis (29/12/2022).
Berdasarkan pemantauan TribunBanten.com, Nikita Mirzani lemas tersungkur dari kursi di hadapan majelis hakim di ruang sidang. (*)
# Nikita Mirzani # Sujud Syukur # Majelis Hakim # bebas
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.