TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, merayakan momen pergantian tahun di Kota Singkawang, bisa menjadi pilihan yang tepat.
Sebab di Kota Pariwisata Provinsi Kalimantan Barat tersebut memiliki beragam destinasi wisata menarik.
Seperti Taman Pasir Panjang Indah yang cocok dikunjungi bersama keluarga, hingga Pantai Tanjung Bajau yang menyuguhkan nuansa pantai.
Baca: Pesona dari Pantai Borong di Manggarai Timur, Suguhkan Keindahan Sunset yang Tiada Tandingannya
Selain itu ada pula Palm Beach, Taman Rekreasi Bukit Bougenville, serta Taman Rekreasi Teratai Indah.
Sederet tempat wisata itu tentunya memiliki keindahan dan keunikannya masing-masing.
Jadi sangat cocok anda kunjungi bersama teman ataupun keluarga saat merayakan pergantian tahun 2022/2023. (*)
# destinasi wisata # Singkawang # Natal # Tahun Baru # pantai
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.