TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, Kabupaten Sangihe memiliki banyak destinasi wisata yang mampu memanjakan mata anda.
Termasuk di antaranya ada pantai yang berada di Pulau Kalama, tribunners.
Pantai di tempat ini memiliki keindahan alam dan Pasir putih yang membentang luas.
Baca: Hingga Aawal November 2022, Hampir Seribu Wisatawan Mengunjungi Desa Wisata Golo Loni NTT
Baca: Nikmati Kampung Iklim Telukrubiah Bangka Barat, Jadi Objek Wisata Favorit Masyarakat Lokal
Selain itu, air pantai di sini juga masih alami dan bersih dari sampah plastik, tribunners.
Untuk melihat tempat ini, anda bisa menuju ke lokasi dengan menggunakan speedboat yang ada di pelabuhan Nusantara
Dari pelabuhan ke ke pantai ini, anda hanya perlu memakan waktu sekira 45 menit saja. (*)
# wisata # Kabupaten Sangihe # pantai # Pasir Putih
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.