TRIBUN-VIDEO.COM - Nyi Ageng Serang atau yang juga dikenal sebagai Raden Ayu Serang merupakan seorang Pahlawan Nasional Indonesia yang lahir di Serang pada tahun 1752.
Pemilik nama kecil Raden Ajeng Retno Kursiah Edi ini, juga mempunyai seorang keturunan berdarah pejuang, yaitu Soewardi Soerjaningrat atau lebih dikenal sebagai Ki Hajar Dewantara.
Baca: Sosok Ki Bagus Hadikusumo, Pahlawan Nasional Sekaligus Ketum Muhammadiyah yang Berasal dari Jogja
Baca: DR Soeharto, Dokter Pribadi Soekarno-Hatta yang Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional
Setelah menikah, nama Nyi Ageng Serang berubah menjadi Bendoro Raden Ayu Kustiyah Wulaningsih Retno Edi.
Pada awal Perang Diponegoro tahun 1825, Nyi Ageng Serang yang ketika itu sudah berusia 73 tahun, memimpin pasukan dengan tandu untuk membantu Pangeran Diponegoro melawan Belanda.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.