Taman Kota Liwa Berbunga di Lampung Barat, Rekomendasi Tempat Wisata Anak yang Ramah di Kantong

Editor: Aditya Wisnu Wardana

Reporter: Ariska Nur Choirina

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, di Kabupaten Lampung Barat ada tempat wisata murah meriah yang cocok anda kunjungi bersama anak-anak.

Ada Taman Kota Liwa Berbunga, tribunners.

Baca: Cocok untuk Liburan Iduladha 2022, Rekreasi Unggulan Taman Impian Jaya Ancol Bisa Menjadi Pilihan

Di tempat tersebut anda bisa menemukan banyak permainan anak yang bisa dinikmati dengan budget standar.

Mulai dari permainan becak anak dengan sewa Rp 15 ribu selama 15 menit, trampolin Rp 10 ribu, hingga melukis Rp 10 ribu.

Baca: Taman Margasatwa Ragunan Tetap Buka di Hari Raya Idul Adha 2022, Bisa Berkeliling Sambil Bersepeda

Selain itu, ada juga aneka kuliner yang siap memanjakan lidah anda.

Seperti Sempol ayam, telor gulung dan aneka minuman segar. (*)

Editor: Imam Arif
Host: Ariska Choirina

 

# TRAVEL UPDATE # taman kota # Kebun Raya Liwa # Lampung Utara

Sumber: Tribun Lampung
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda