TRIBUN-VIDEO.COM - Mabes Polri menyumbang sejumlah hewan kurban pada Hari Raya Iduladha 1443 Hijriah.
Dalam kesempatan ini, Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyerahkan hewan kurban yakni sapi seberat 1,15 Ton.
Hewan kurban itu akan disumbangkan kepada masyarakat yang membutuhkan melalui sejumlah yayasan yatim piatu, asrama Polri hingga pondok pesantren.(*)
# LIVE UPDATE # Iduladha # Listyo Sigit Prabowo # Asrama Polri # Pondok Pesantren
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.