TRIBUN-VIDEO.COM - Seorang bocah berusia empat tahun di Dusun Gendis, Desa Rabasan, Kecamatan Camplong, Kabupaten Sampang, Madura memiliki kebiasaan yang tak wajar.
Anak perempuan yang diketahui bernama Alifa itu memiliki kebiasaan mencium aroma Bahan Bakar Minyak (BBM) atau bensin.
Bahkan, kebiasaannya bermula sejak setahun yang lalu saat orangtuanya mulai berjualan bensin eceran.(*)
# LIVE UPDATE # Madura # Sampang # kecanduan menghirup aroma Bahan Bakar Minyak # bensin
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.