Situasi H-2 Lebaran di Perbatasan DIY-Jateng Mulai Ramai, Didominasi Mobil Pribadi Pelat Luar Kota

Editor: Aprilia Saraswati

Reporter: Nila

Cameraman: Alfin Wahyu Yulianto

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Arus mudik di pintu masuk DIY tepatnya di depan Candi Prambanan terpantau mulai ramai pada h-2 lebaran atau Sabtu (30/4) siang.

Kendaraan yang didominasi mobil pribadi dengan pelat luar kota sudah mulai memasuki wilayah DIY.

Para pemudik yang memasuki wilayah DIY kebanyakan berasal dari exit tol yang ada di Solo Raya.

Baca: Pantauan Udara Arus Mudik Lebaran 2022 di Gerbang Tol Kalikangkung Sabtu Siang

Baca: Wali Kota Medan Lepas 3491 Peserta Mudik Gratis

Tak hanya pada jalur utama, pemudik nantinya juga akan melewati jalan alternatif yang tersedia.

(Tribun-Video.com)

# Candi Prambanan # Solo Raya # pemudik  

Sumber: Tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda