Pentingnya Imunisasi Bagi Anak agar Daya Tahan Tubuh Tetap Terjaga, ini Kata Dokter

Editor: Danang Risdinato

Reporter: chalida husna

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Orang tua selalu memperhatikan pertumbuhan dan kesehatan si kecil.

Untuk menjaga daya tahan tubuh anak bisa melakukan imunisasi.

Nah seberapa penting si imunisasi untuk anak?, yuk simak penjelasannya berikut ini.

Dikutip dari Tribun Health, Imunisasi berperan untuk menjaga kesehatan serta mencegah penyakit.

Daya tahan tubuh kita dapat dilindungi sejak pertama kali kuman akan masuk ke dalam tubuh.

Sebab bila tubuh memiliki imun yang kuat bisa mencegah terjadinya penyakit.

Baca: Stok Imunisasi Papua Barat Kosong Menunjukan Bahwa Tidak ada Koordinasi yang Baik

Ada berbagai cara untuk meningkatkan imunitas tubuh, seperti:

- Menerapkan pola hidup sehat

- Menghindari stres

- Mengonsumsi vitamin.

Imunisasi boleh dilakukan sejak bayi lahir dan sesuai jadwal.

Tujuan imunisasi ini untuk melindungi anak dari berbagai penyakit berbahaya yang menyebabkan kematian.

Pemberian imunisasi akan menimbulkan imunoglobulin, yang dimana tubuh menjadi kebal saat terpapar suatu penyakit.

(Tribun-Video/ Husna)

Artikel ini telah tayang di Tribunhealth.com dengan judul Memahami Definisi Imunisasi dari Prof. Dr. dr. Harsono Salimo, Sp. A(K)

# daya tahan tubuh # imunisasi # imunisasi anak

Sumber: Tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda