TRIBUN-VIDEO.COM - Atlet para renang DKI Jakarta, Fajar Trihadi sukses meraih medali emas di nomor 50 meter gaya dada pada ajang Peparnas XVI Papua di Stadion Akuatik, Kampung Harapan, Kabupaten Jayapura , Rabu (10/11/2021).
Setelah perlombaan, Fajar yang mengalami tunanetra penuh sejak lahir itu pun mengatakan persaingan dalam perlombaan tadi sangat ketat.
Fajar pun bersyukur, dirinya yang baru kali pertama tampil di Peparnas bisa meraih medali emas.
Baca: Kisah Yahya Felle, Penyandang Tunadaksa yang Jadi Atlet Cabor Boccia Wakili Papua di Peparnas XVI
Kans Fajar untuk bisa mendulang medali kembali masih terbuka lantaran ada dua nomor lagi yang akan ia ikuti. (*)
Baca juga berita terkait di sini
# LIVE UPDATE # renang # Medali Emas # Peparnas # Papua # Jayapura
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.