D'Moat Boltim Sajikan Kebun Strawberry, Danau hingga Taman Bunga, Jadi Tempat Favorit Keluarga

Editor: Bintang Nur Rahman

Reporter: Ratu Budhi Sejati

Video Production: Ignatius Agustha Kurniawan

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Bolaang Mongondow Raya (BMR) memang tak pernah habis menyajikan tempat wisata menarik.

Salah satu yang tak kalah ada di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim).

Selain terkenal dengan pantainya, di Kabupaten Boltim, juga ada satu tempat wisata kece, yang ramai dikunjungi masyarakat saat akhir pekan.

Tempat wisata ini mengangkat tema tentang perkebunan.

Baca: Wisata Kuliner di Gubuk Tiwul, Tawarkan Menu Tiwul Sambal Bawangnya yang Bikin Omzet Jadi Melejit

Baca: Pantai Nampu Wonogiri Sudah Dibuka, Roda Ekonomi Pariwisata Mulai Berputar

Tempat tersebut adalah Kebun Strawberry D'Moat Boltim.

Terletak di pintu masuk Kabupaten Bоltim, yakni di Desa Modayag.

Kebun Strawberry D'Moat Boltim, menyajikan keindahan dengan berbagai Tanaman bunga dan Danau Moat yang terletak dibawahnya.

Terletak tak jauh dari jalan raya, membuat Kebun Strawberry D'Moat Boltim sangat mudah dikunjungi.

(*)

Sumber: TribunTravel.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda