Terkini Daerah
Detik-detik Evakuasi Korban Penembakan KKB dari Puncak Kabo Papua
TRIBUN-VIDEO.COM - Sejumlah korban penembakan oleh kelompok kriminal bersenjata berhasil dievakuasi dari Puncak Kabo, Kabupaten Nduga, Papua, oleh personel TNI.
Detik-detik proses evakuasi berhasil direkam oleh Jurnalis KompasTV, Wandi Yansen.
Sejumlah jenazah dimasukkan ke kantong jenazah, sebelum dievakuasi menggunakan helikopter milik TNI ke Distrik Mbua.
Selengkapnya, simak detik-detik proses evakuasi pada video di atas.(Kompas TV)
ARTIKEL POPULER
Baca: Kapolda Papua Sebut Ada Penolakan Kehadiran TNI-Polri di Kabupaten Nduga
Baca: Kondisi Korban Serangan Kelompok Bersenjata di Papua Membaik
Baca: 5 Fakta Penembakan di Nduga Papua, Proyek Tak Pernah Dikawal hingga Jokowi yang Paksa Datang
TONTON JUGA:
Sumber: Kompas TV
Tribunnews Update
Netizen Brasil Serbu Akun IG Prabowo, Minta Pendaki Wanita yang Jatuh di Rinjani Cepat Dievakuasi
Selasa, 24 Juni 2025
Live Update
Evakuasi Jenazah Firdaus di Gunung Binaiya! Tim Penyelamat Hadapi Medan Terjal & Ekstrem
Senin, 19 Mei 2025
Live Update
Kisah Penemu Jenazah Pendaki Gunung Saeng, Lantunkan Azan Saat Pertama Kali Menemukan
Jumat, 9 Mei 2025
Live Update
Berjam-jam Tim Penyelamat Evakuasi Jasad Pendaki, Lokasi Ekstrem & Kabut Tebal Jadi Kendala
Senin, 5 Mei 2025
Live Update
Dramatis! 4 Hari Evakuasi Jenazah Pendaki di Gunung Saeng, Cuaca Ekstem, Medan Curam & Sempit
Senin, 5 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.