Rusuh di Papua
Anggota Brimob Bersihkan Jalanan Pasca-Rusuh di Manokwari
Laporan wartawan Tribun-Timur.com di Papua, Fahrizal Syam.
TRIBUN-VIDEO.COM, MANOKWARI - Kondisi Kota Manokwari, Papua Barat, pasca-kerusuhan beberapa hari lalu berangsur kondusif.
Pantauan Tribun Timur, Jumat (23/8/2019) pagi, sejumlah anggota Brimob dari Polda Maluku tampak turun membersihkan jalanan dari puing-puing bekas kerusuhan.
"Kami ada 200 anggota ke sini," kata salah seorang anggota Brimob Polda Maluku.
Tak hanya itu, anggota Brimob bersenjata juga terlihat bersiaga di objek-objek vital seperti bank, yang ada di pusat kota.
Sementara itu, aktivitas warga juga sudah normal
Pertokoan, pasar, kantor, dan sekolah-sekolah sudah mulai terbuka.
Di Pasar Sanggeng, toko-toko mulai buka, dan warga mulai membuka lapak jualan mereka. (*)
ARTIKEL POPULER:
Baca: Pasar Terbesar di Manokwari Mulai Dipadati Pembeli
Baca: Menkopolhukam Lakukan Kunjungan Kerja ke Manokwari, Wiranto: Kami Menyalami Saudara Kita
Baca: Pasar di Kabupaten Fakfak Dibakar Massa Kerusuhan
TONTON JUGA:
Sumber: Tribun Timur
Chord Kunci Gitar Lagu Anak Lanang - Yeni Inka : Kulo Nyuwun Pangestu
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Babar Pisan Shinta Arsinta, Trending di Youtube
Selasa, 23 Januari 2024
Lirik Lagu Pupusing Nelongso - Happy Asmara Feat Hasan Toys : Wes Kadung Mati Rosoku
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Wirang Denny Caknan, Namung Masalah Tresno Tapi Kok Yo Loro
Minggu, 21 Januari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.