Detik-detik Prosesi Pemakaman KH Maimoen Zubair di Ma'la Mekkah
TRIBUN-VIDEO.COM - Ribuan jemaah Haji asal Indonesia sedang mengikuti prosesi pemakaman Tokoh Nahdlatul Ulama (NU), Kiai Haji Maimun Zubair atau lebih kerap disapa Mbah Moen di Pemakaman Ma'la.
Kiai Haji Maimun Zubair atau lebih kerap disapa Mbah Moen meninggal dunia Selasa (06/8/2019) di Mekkah.
Menurut Staf Khusus Presiden Bidang Keagamaan Dalam Negeri, Abdul Ghaffar Rozin, mengungkapkan jika jenazah Mbah Moen akan dishalatkan di Masjidil Harram hari ini.
Rozin juga mengungkapkan, semasa hidup Mbah Moen pernah mengungkapkan jika dirinya ingin dimakamkan di kompleks pemakaman Ma'la, Mekkah.
Menteri Agama Republik Indonesia Lukman Hakim Saifuddin yang juga amirul hajj memastikan jenazah Al Marhum KH Maimoen Zubaer dimakamkan di Makkah.
Ada permintaan keluarga almarhum dimakamkan di Makkah, kita sedang mengupayakan pemakaman di Ma'la.
Pemakaman Ma'la sebenarnya bukan pemakan bagi jemaah haji yang meninggal dunia tapi pemakaman bagi penduduk Makkah,†kata Lukman di kantor Daker Makkah, Selasa (6/8/2019).(*)
Reporter: Husein Sanusi
Videografer: Husein Sanusi
Video Production: Novri Eka Putra
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Prabowo Terima Progres Kampung Haji Indonesia di Mekkah, Proyek Strategis Dilaporkan Mulai Berjalan
Rabu, 17 Desember 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Pesona Kawasan Masjidil Haram Dilihat dari Bukit Khandama, Landscape Mekkah dan Clock Tower
Sabtu, 8 November 2025
Tribunnews Update
Mencicipi Bakso Indonesia di Kawasan Luar Mekkah dan Madinah: Rasanya Juara, Harga Ramah di Kantong
Sabtu, 1 November 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Terpukau! Viral Eskalator di Mekkah Terhubung Langsung ke Pelataran Masjidil Haram, Kenangan Indah
Rabu, 29 Oktober 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Penampakan Kampung Haji Indonesia di Mekkah: Luas Lahan 80 Hektar, Dekat dengan Masjidil Haram
Rabu, 29 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.