Senin, 24 November 2025

Live Update

Puluhan Peserta Ramaikan Tige Berlian Fishing Festival di Dabo Singkep Lingga

Senin, 24 November 2025 16:39 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Batam - Febriyuanda
TRIBUN-VIDEO.COM - Tige Berlian Fishing Festival resmi dimulai di Pelantar Tige Berlian, Dabo Singkep, Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau, pada Minggu (23/11/2025).

Kegiatan ini ditandai dengan pelepasan peserta oleh Camat Singkep, Agustiar.

Sebanyak 18 perahu, masing-masing berisi tiga peserta, mulai bergerak ke area penangkapan tepat pukul 07.30 WIB.

Dengan semangat kompetisi, para peserta melepas jangkar menuju perairan yang telah ditentukan panitia.(*)

(Tribun-Video.com)

Editor: Ghozi LuthfiRomadhon
Reporter: Alfin Wahyu Yulianto
Videografer: Muhammad Adnan Hidayat
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved