Selebritis
Dokter Kamelia Akui Sudah Minta Izin Irish Bella untuk Ammar Zoni Bertemu Anak-anaknya
TRIBUN-VIDEO.COM - Kekasih Ammar Zoni, Kamelia menanggapi terkait permintaan sang aktor untuk bertemu kedua anaknya.
Ammar Zoni masih mendekam di Lapas Super Maximum Security, Nusakambangan, Jawa Tengah terkait kasus dugaan peredaran narkoba di Rutan Salemba.
Hampir dua tahun mendekam di penjara karena kasus narkoba, Ammar tak lagi bertemu kedua anak dari pernikahannya dengan Irish Bella.
Disinggung soal peluang Ammar untuk sekadar bisa mendengar suara anak-anaknya, Kamelia angkat bicara.
Baca: Umat Hindu Malang Rayakan Galungan dengan Khidmat di Pura Luhur Dwijawarsa
Baca: Roy Suryo Cs Heran Baru Diminta Damai seusai Jadi Tersangka, Tegaskan Bawa Jokowi ke Pengadilan
Menurutnya, secara pribadi Ammar Zoni belum memintanya langsung untuk mempertemukannya dengan kedua buah hatinya.
Dia sendiri mengaku masih kesulitan berkomunikasi dengan Ammar.
Wanita yang berprofesi sebagai dokter gigi ini juga berharap bisa berkomunikasi lancar dengan kekasihnya.
Kendati demikian, dia mengaku sudah mengusahakan untuk meminta izin pada mantan istri Ammar, Irish Bella.
Namun, belum di-acc karena memang tidak disetujui secara Standard Operating Procedure (SOP).
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kamelia Akui Sudah Minta Izin Irish Bella untuk Ammar Zoni Bertemu Anak-anaknya
#irishbella #ammarzoni #dokterkamelia
Video Production: Aura Dewi Arafuru
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUN VIDEO UPDATE
Prabowo Minta Daerah Tak Libatkan Anak Sekolah saat Penyambutan Kunjungan Kerja, Ini Alasannya
1 hari lalu
Selebritis
Terungkap! Ini 2 Syarat Berat dari Keluarga sebelum Ammar Zoni Bisa Menikahi Dokter Kamelia
2 hari lalu
Tribunnews Update
Kasihan Kepanasan, Prabowo Minta Kepala Daerah Tak Kerahkan Anak Sekolah Menyambutnya, AHY Ngangguk
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.