Nasional
Momen Hakim MK Arsul Sani Tunjukan Ijazah ke Publik Termasuk Transkrip Nilai dan Foto Wisuda
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Hakim MK Arsul Sani menunjukkan ijazah doktoralnya ke publik dalam jumpa pers di Gedung MK, Senin (17/11).
Arsul juga menunjukkan transkrip nilai hingga foto kelulusannya yang asli, bukan salinan.
Dengan bukti itu, ia mempersilakan seluruh pihak untuk menilai apakah ijazahnya palsu seperti yang dilaporkan.
Diketahui, Aliansi Masyarakat Pemerhati Konstitusi melaporkan Hakim Arsul Sani ke Bareskrim Polri terkait ijazah doktor palsu Jumat (14/11).
(Tribunnews / Mario)
Baca: Momen Bertemu Dasco, Prabowo Sampaikan Niat Buat Kompleks Atlet
Baca: Adab Prabowo Dengar Azan Disorot, Berhenti Bicara & Dialog saat Peluncuran Digitalisasi Pembelajaran
Video Production: Megan FebryWibowo
Sumber: Tribunnews.com
Terkini Nasional
Rocky Gerung Sebut Kasus Ijazah Palsu Jokowi Untungkan Prabowo: Tak Ada Lagi Teriakan Hidup Jokowi
14 jam lalu
Terkini Nasional
KIP Kaget! UGM Tak Punya SOP Legalisasi Ijazah saat Jokowi Mahasiswa: Kampus Terbaik Tak Punya?
14 jam lalu
Terkini Nasional
Ramai Tudingan Ijazah Palsu! Hakim MK Pamer Ijazah ke Publik: Jangan Difoto, Ntar Diedit Saya Pusing
15 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.