Selasa, 18 November 2025

Musik

Lirik Lagu Sehebat Cintamu - Glenn Samuel: Tak Ada Rasa Sehebat Cintamu Teguhkanlah Setia di Hatiku

Selasa, 18 November 2025 12:35 WIB
Sumber Lain
- Transpose +

TRIBUN-VIDEO.COM - Simak lirik lagu Sehebat Cintamu - Glenn Samuel: 

Pernah aku bermimpi
Kau dan aku bersatu dalam janji
Kini semua akhirnya jadi nyata
Jalani kisah berdua
Sungguh indah cara Tuhan
Yang menjaga kita tetap bertahan
Lewati rumitnya cerita kita
Yang kini berujung bahagia

Memandangmu
Mengagumimu
Hari ini dan selamanya

Genggam erat tanganku
Janganlah kau ragu
Biarkan ku menuntunmu
Melangkah bersama arungi semua
Untuk selamanya
Bersamamu
Tak akan pernah habis waktu
Ku ingin kita selamanya
Tak ada rasa sehebat cintamu
Teguhkanlah setia di hatiku
Dan di hatimu

Hoo...
Sungguh indah cara Tuhan
Yang menjaga kita tetap bertahan
Lewati rumitnya cerita kita
Yang kini berujung bahagia

Memandangmu
Mengagumimu
Hari ini dan selamanya

Genggam erat tanganku
Janganlah kau ragu
Biarkan ku menuntunmu
Melangkah bersama arungi semua
Untuk selamanya
Bersamamu
Tak akan pernah habis waktu
Ku ingin kita selamanya
Tak ada rasa sehebat cintamu
Teguhkanlah setia di hatiku hatimu
Huoo...woo...

Melangkah bersama arungi semua
Untuk selamanya
Bersamamu
Tak akan pernah habis waktu
Ku ingin kita selamanya
Tak ada rasa sehebat cintamu
Teguhkanlah setia di hatiku
Huu dan di hatimu
Menua berdua
Bersama selamanya

 

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Sumber: Sumber Lain

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved