LIVE UPDATE
3 Pegawai Transjakara Diduga Dilecehkan Atasan, Pramono Anung Tak akan Lepaskan: Tindak Tegas!
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Jakarta - Dionisius Arya Bima Suci
TRIBUN-VIDEO.COM - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung berjanji bakal menindak tegas pelaku pelecehan terhadap tiga pegawai Transjakarta.
Pramono menegaskan tak akan memberi ruang bagi para pelaku pelecehan.
Apalagi, pelaku disebut Pramono telah mencoreng citra baik Transjakarta yang sudah susah payah dibangun.
(*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribunnews.com
LIVE UPDATE
Tameng Hijau untuk Cilacap, Ratusan Ribu Mangrove Ditanam Lawan Ancaman Abrasi dan Tsunami
13 jam lalu
LIVE UPDATE
Wapres Gibran bakal Hadiri Sriwijaya Dempo Run di Pagar Alam, Peserta dari Berbagai Daerah Berga
13 jam lalu
LIVE UPDATE
Tak Mudah Ubah Penambang Emas Ilegal Tasikmalaya Jadi Petani, Bekas Lubang Galian Dijadikan Kebu
13 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.