Rabu, 12 November 2025

Komedi Buka Peluang Arif Didu dan Beni Siregar Jadi Aktor Papan Atas | Si Paling Seleb

Selasa, 11 November 2025 16:49 WIB
Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM - Film terbaru, berjudul Pesugihan Sate Gagak mulai tayang di bioskop pada 13 November 2025, mendatang.

Mengutip dari imdb.com, film Pesugihan Sate Gagak digarap oleh sutradara Etienne Caesar dan Dono Pradana.

Film terbaru bergenre horor komedi ini ditulis oleh Nuugro Agung dan diproduseri oleh Aoura Lovenson dan Fauzar Nurdin.

Pesugihan Sate Gagak diperankan oleh Ardit Erwandha, Yono Bakrie, Benidictus Siregar, dan masih banyak pemain lainnya.

 Film ini bercerita tentang kisah tiga sahabat yang mencoba pesugihan dengan cara yang tak biasa.

Saksikan wawancara eksklusif lengkapnya hanya di Kanal YouTube Tribunnews!

Editor: Srihandriatmo Malau
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved