Jumat, 7 November 2025

Regional

Air Sungai Lengi Diduga Tercemar Limbah Tambang, Warga Gunung Megang Alami Krisis Air Bersih

Selasa, 4 November 2025 17:03 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Sriwijaya Post - Ardani
TRIBUN-VIDEO.COM - Sebanyak 677 pelanggan air bersih PDAM Lematang Enim Unit Ibu Kota (IKK) Kecamatan Gunung Megang, Kabupaten Muara Enim menjerit.

Pasalnya, sudah tiga hari mengalami krisis air bersih akibat air baku Sungai Lengi tidak dapat diolah karena tingkat kekeruhan air baku sudah melebihi ambang batas.(*)


#GunungMegang #KrisisAirBersih #SungaiLengi #PencemaranLimbah #LimbahTambang #BeritaMuaraEnim #LingkunganTercemar #BeritaTerkini #KrisisAir

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Alfin Wahyu Yulianto
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Air Sungai   #tambang   #limbah

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved