Regional
Motif Pembunuhan Mandor Proyek yang Tewas Mengenaskan di Gianyar: Sakit Hati, Baru Kerja 5 Hari
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Terungkap motif pembunuhan mandor proyek yang ditemukan dalam keadaan mengenaskan di Sawah Subak Dalem Tengaling, Banjar Puseh, Desa Pejeng, Kecamatan Tampaksiring, Sabtu (25/10/2025).
Tiga pelaku pembunuhan yang merupakan buruh proyek disebut sakit hati terhadap korban, lantaran sering diperlakukan tidak baik.
Mereka yang baru bekerja selama lima hari tersebut lantas melancarkan aksi pembunuhan dengan menggorok leher korban menggunakan gergaji kayu.
(Tribun-Video.com)
Reporter: Putri Dwi Arrini
Video Production: Rahmat Gilang Maulana
Sumber: Tribunnews.com
Terkini Daerah
DEMI Bela Bibi! Anggota Polres Tolikara Tewas Ditikam Paman, Pelaku Malah Telanjang seusai Beraksi
5 hari lalu
Tribunnews Update
Motif Pembunuhan Lansia di Mempawah gegara Cekcok Masalah Sepele Berujung Penganiayaan Maut
5 hari lalu
Tribunnews Update
Kronologi Penganiayaan Brutal di Mempawah, Lansia Tewas Dibacok, Kini Pelaku Serahkan Diri ke Polisi
5 hari lalu
Live Tribunnews Update
LIVE: Pelaku Pembunuhan & Penganiayaan Brutal Lansia di Mempawah Pasrah Serahkan Diri ke Polisi
5 hari lalu
Breaking News
Breaking News: Ahli Pidana Militer Dihadirkan dalam Sidang Lanjutan Prada Lucky, Diminta Keluarga
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.