Selasa, 6 Januari 2026

Live Update

Penemuan Jazad Warga Aceh Membusuk di Rumah Sendiri, Keluarga Ngaku Sudah Lama Hilang Kontak

Rabu, 20 Agustus 2025 17:10 WIB
Serambi Indonesia

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Gayo - Bustami
TRIBUN-VIDEO.COM - Sukran (48) ditemukan membusuk di dalam rumahnya, di Kampung Mekar Jadi Ayu, Kecamatan Wih Pesam, Bener Meriah, Aceh pada Selasa (19/8/2025).

Duda yang tinggal seorang diri itu meninggal dunia setelah terakhir berkabar dengan pihak keluarganya pada Sabtu (16/8/2025) lalu.

Keluarga yang sadar korban tak kunjung pulang akhirnya memutuskan untuk mengecek ke rumahnya.

Saat itulah Sukran ditemukan terbaring tewas membusuk di atas kasur didalam rumahnya.(*)

# Penemuan mayat # mayat membusuk # Bener Meriah

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Serambi Indonesia

Video TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved