Kamis, 8 Januari 2026

Regional

KKB Konara Enumbi Tembak Personel Polres Puncak Jaya Brigpol Ronal, Polisi Rekonstruksi Ulang TKP

Selasa, 19 Agustus 2025 15:22 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Papua – Taniya Sembiring
TRIBUN-VIDEO.COM -Satgas Operasi Damai Cartenz 2025 bersama Sat Reskrim Polres Puncak Jaya melaksanakan rekonstruksi ulang olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) kasus penembakan terhadap almarhum Brigpol Ronal M. Enok di Kampung Lima-Lima, Distrik Pagaleme, Kabupaten Puncak Jaya, pada Senin (18/8/2025) sekitar pukul 12.16 WIT.

Dalam kegiatan tersebut, tim penyidik yang dipimpin Kanit Lidik Satgas Gakkum AKP Safri Panterengi menggambarkan kembali posisi korban, pelaku, barang bukti, serta jarak-jarak di sekitar lokasi kejadian. (*)


#PolresPuncakJaya #PuncakJaya #BrigpolRonalMEnok #Penembakan #OlahTKP #KampungLimaLima #Papua #KabupatenPuncakJaya #KotaMulia

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #KKB   #rekonstruksi   #penembakan

Video TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved