Minggu, 11 Januari 2026

HOT TOPIC

Jalur Gaza Memanas! 2 IDF Ditembak Mati, Pos Komando hingga Markas Tentara Israel Diledakkan Roket

Minggu, 17 Agustus 2025 09:58 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Brigade Al-Qassam melakukan penyerangan terarah menargetkan posisi-posisi militer Israel.

Dalam laporan terbarunya, sayap militer Hamas itu mengaku menargetkan dua lokasi pendudukan.

Yaitu menargetkan pos komando dan kendali Israel di poros Salah al-Din, dekat Tel Za'arub, selatan Rafah di Jalur Gaza selatan.

#israel #palestine #israelpalestineconflict

Editor: Tim Kreatif Tribun-video.com
Video Production: Difa Isnaeni Azizah
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Jalur Gaza   #Gaza   #Israel   #IDF   #roket   #Markas Militer

Video TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved