Regional
Tradisi Cuci Keris 1 Suro di Jurang Sapi Bondowoso, Lestarikan Budaya dan Warisan Leluhur
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Tribun Jatim Timur - Sinca Ari Pangistu
TRIBUN-VIDEO.COM- Pada setiap malam 1 Suro, masyarakat Jawa memiliki sejumlah tradisi. Salah satunya yakni mencuci keris atau dikenal dengan penjamasan.
Seperti diketahui, di masa kini keris memang tak lagi digunakan untuk beradu sakti atau pun perang. Namun lebih dari itu, keris saat ini dijadikan benda pusaka yang diturunkan secara turun temurun dan warisan budaya.
Tidak heran bila pemilik keris senantiasa merawatnya, dengan mencuci sebagai permisalan. (*)
#PenjamasanKeris #1Suro #TradisiJawa #Budaya #Bondowoso #KerisPusaka #PelestarianBudaya
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribunnews.com
LIVE UPDATE
Bondowoso Dilanda Cuaca Ekstrem, Tanah Longsor dan Pohon Tumbang Menghambat Aktivitas Warga
7 hari lalu
Sinopsis dan Jadwal Film
Film Uang Passolo- Amplop Kondangan, Drama Pernikahan Impian: Terancam Gengsi Utang, dan Pesta Mewah
7 hari lalu
Live Update
Bencana Longsor di Bondowoso Akses Air Bersih Terputus, Ratusan KK Desa Klekean Terdampak
Jumat, 2 Januari 2026
Local Experience
Tradisi Lempar Lumpur di Desa Sendang, Semarang, Warga Saling Melempar Lumpur di Sawah saat Panen
Kamis, 1 Januari 2026
Live Update
Bondowoso Tak Ada Pesta Kembang Api saat Pergantian Tahun, Diganti Sholawatan dan Doa Bersama
Kamis, 1 Januari 2026
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.