Regional
20 Ton Pasir Timah Tujuan Malaysia Gagal Diselundupkan, Polda Babel Amankan 4 ABK dan Kapten Kapal
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Bangka Pos - Adi Saputra
TRIBUN-VIDEO.COM -Seakan tidak pernah jera, meskipun sudah beberapa kali berhasil digagalkan oleh aparat keamanan upaya penyelundupan pasir timah keluar Bangka Belitung (Babel) kembali terjadi.Â
Kali ini, Tim Subdit Gakkum Ditpolairud Polda Babel menggerebek sebuah kapal kayu bermuatan 20 ton pasir timah di perairan Paitjaya, Mentok, Kabupaten Bangka Barat, Kamis (15/5) dini hari.
Sebanyak 20 ton pasir timah yang dikemas dalam 400 karung itu dibawa menggunakan KM Laut Biru V dan rencananya akan diselundupkan ke negara tetangga Malaysia.(*)
#PoldaBangkaBelitung #PenyelundupanTimah #PasirTimah #TimahIlegal #KriminalTambang #PenyelundupanKeMalaysia #BeritaBabel #AksiPolisi
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribunnews.com
Olahraga
Thom Haye Terkejut dan Penasaran saat Tahu Timnas Indonesia Akan Hadapi Malaysia
6 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.