Live Update
Kerugian Capai Rp 500 Juta, Gudang Kasur Busa di Jombang Terbakar, Diduga Korsleting Listrik
Laporan Wartawan, Harian Surya - Anggit Pujie Widodo
TRIBUN-VIDEO.COM- Kebakaran melanda sebuah gudang penyimpanan kasur busa di Desa Watugaluh, Kecamatan Diwek, Kabupaten Jombang pada Kamis (14/5/2025) dini hari. Akibatnya, kerugian ditaksir mencapai Rp 500 juta.
Kebakaran ini terjadi diduga karena korsleting panel listrik. Akibatnya, hampir seuruh isi gudang hangus terbakar. Menurut keterangan dari petugas Pemadam Kebakaran (PMK) Jombang, Andrik Prasetyo, menyebut jika kebakaran terjadi pada pukul 04.00 WIB. (*)
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Live Update
Rumah Kosong Warga Kuala Bireuen Terbakar Jelang Subuh, Korba Terima Bantuan Perbaikan
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.