TRIBUNNEWS UPDATE
Tawa Jokowi Laporannya soal Ijazah Palsu Dinilai Kriminalisasi Peneliti: Menghina & Merendahkan Saya
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden ke-7 Jokowi merespons kritikan laporan yang ia layangkan terhadap penyebar isu ijazah palsu.
Jokowi menanggapi kritikan yang menyebut laporan dirinya merupakan bentuk kriminalisasi peneliti.
Saat merespons hal itu, Jokowi tertawa dan mengatakan bahwa ijazah dirinya bukan objek penelitian.
Pernyataan itu disampaikan Jokowi di Solo Jawa Tengah pada Senin (5/5).
Jokowi menegaskan bahwa tuduhan ijazah palsu dirinya sudah menghina dan merendahkan martabat dirinya serendah-rendahnya. (Tribun-Video.com)
Baca: Ekspresi Santai Jokowi seusai Purnawirawan TNI Desak Wapres Gibran Dimakzulkan: Usulan Boleh Saja
Baca: Jokowi Respons Desakan Purnawirawan TNI yang Minta Prabowo Segera Copot Gibran dari Jabatan Wapres
#ijazahjokowi #jokowi #jokowidodo #tuduhan #ijazahpalsu
Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Mellinia Pranandari Putri Kristianto
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Hubungan Prabowo-Gibran Diisukan Tidak Harmonis seusai Desakan Wapres Dicopot, Gus Ipul Membantah
1 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Prihatin! Bossman Mardigu Klaim Dedi Mulyadi Berjuang Sendiri Ubah Generasi Penerus: Ada Apa?
1 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Wiranto Ikut Persatuan Purnawirawan Nyatakan Dukung Gibran seusai Desakan Pencopotan Wapres Menguat
1 hari lalu
Tribunnews Update
Viral GRIB Jaya Muncul di Bali, Langsung Ditolak Warga & Pecalang: Kami Tidak Butuh Ormas dari Luar
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.