Peristiwa Hari Ini
Peristiwa: Gempa 7,6 M di Kepulauan Banggai Picu Tsunami Setinggi 6 Meter, 54 Orang Tewas
TRIBUN-VIDEO.COM - Mengingat kembali peristiwa gempa bumi yang terjadi di lepas pantai Kepulauan Banggai, Sulawesi Tengah, Indonesia.
Gempa tersebut terjadi pada 4 Mei 2000 silam, pukul 12.21 WITA itu.
Gempa yang mengguncang wilayah Sulawesi Tengah itu berkekuatan 7,6 Magnitudo.
Gempa bumi ini memicu tsunami setinggi 6 meter yang melanda Kepulauan Banggai dan Pelang.
Dalam peristiwa itu, terjadi gempa susulan sebanyak 9 kali.
Akibat dari gempa tersebut 54 orang tewas dan lebih dari 264 orang alami luka-luka.
Sementara sebanyak 19,378 rumah penduduk serta 580 bangunan pemerintah dan fasilitas umum rusak.
Selain itu sekitar 475 unit sekolah dan 349 bangunan sarana ibadah juga terbawa arus ombak.
(Tribun-Video.com)
Baca: Kilas Peristiwa: Ngerinya Tabrakan Bus Mira Vs Truk, Seorang Penumpang Tewas Tergencet
Baca: Kilas Peristiwa: Pasukan TNI Berhasil Bebaskan Kapal MV Sinar Kudus yang Dibajak Perompak Somalia
Video Production: Dedhi Ajib Ramadhani
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Diduga Langgar Kode Etik PSU Pilkada, 2 Anggota DPRD Banggai Dilaporkan Warga ke Badan Kehormatan
Kamis, 24 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Situasi Mencekam saat Gempa Bumi Magnitudo 6,2 Guncang Istanbul, Warga Turki Kalang Kabut
Rabu, 23 April 2025
Kilas Peristiwa
Kilas Peristiwa: Bencana Gempa Bumi dan Tsunami di Tiongkok, Tewaskan Ribuan Orang
Senin, 14 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Myanmar Kembali Diguncang Gempa 5,5 SR hingga Buat Warga Panik, Total 3.649 Orang Tewas sejak Maret
Minggu, 13 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.