Live Update
Skandal Penimbunan BBM Pertalite Terkuak, Pegawai Pertamina di Gentan Sukoharjo Dibekuk Polisi
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Solo - Anang Ma'ruf
TRIBUN-VIDEO.COM - Praktik penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi jenis Pertalite diungkap jajaran Polres Sukoharjo di wilayah Desa Gentan, Bendosari, Sukoharjo, Jawa Tengah pada Sabtu (22/03/2025).
Dalam operasi tersebut, petugas mengamankan dua orang pelaku saat tengah melakukan aksi pengurangan isi BBM dari truk tangki milik Pertamina. (*)
# Penimbunan BBM # Pertalite # Sukoharjo # Pegawai # Pertamina
Reporter: Putri Dwi Arrini
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: TribunSolo.com
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.