Live Update
Serunya Manol Gabah Championship di Banyuwangi, Puluhan Buruh Angkut Hasil Tani ikut Berpartisipasi
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Jatim Timur - Aflahul Abidin
TRIBUN-VIDEO.COM - Sebanyak 50 orang beradu balap sepeda motor di lahan persawahan di Desa Parangharjo, Kecamatan Songgon, Banyuwangi, Jawa Timur dalam perlombaan yang digelar Senin-Selasa (7-8/4/2025).
Baca: Remaja asal Balikpapan Kaltim Bikin Bangga, Berhasil Tembus Skuad Timnas U-17, Siap Tampil di Pildun
Mayoritas dari mereka adalah para buruh angkut hasil pertanian.
Ajang balap sepeda motor bertajuk "Manol Gabah Championship" itu digelar di lahan sawah dengan rute sepanjang 400 meter.
Masing-masing pembalap melintasi sirkuit sebanyak empat lap. (*)
# Manol Gabah Championship # Banyuwangi # Balapan motor
Reporter: Putri Dwi Arrini
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Jatim
Live Update
Produk Asal Banyuwangi Serbu Pasar Ekspor Tak Terpengaruh Tarif Impor, Iklim Investasi Kondusif
Kamis, 1 Mei 2025
Live Update
Kades Plampangrejo Banyuwangi Mundur dari Jabatan, Dapat Mosi Tidak Percaya dari Warga
Rabu, 30 April 2025
Local Experience
Menguak Misteri Patung Gandrung Alas Gumitir di Banyuwangi yang Konon Bisa Gerak Sendiri
Senin, 21 April 2025
Terkini Daerah
Pesta Ultah Kucing di Banyuwangi Habiskan Rp 50 Juta, Undang 12 Biduan Dangdut
Kamis, 17 April 2025
Regional
PMI Disebut Meninggal di Kamboja, Keluarga Harap Rizal Masih Hidup: Informasi dari OTK di Banyuwangi
Rabu, 16 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.