Minggu, 11 Mei 2025

Tribunnews Update

Momen Hangat Presiden Prabowo dan 2 Anak Gibran saat Idulfitri, Cium Kepala Jan Ethes dan La Lembah

Selasa, 1 April 2025 16:07 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Ada momen hangat ketika Presiden Prabowo Subianto menggelar open house Lebaran di Istana Merdeka, Jakarta.

Dalam acara yang digelar pada Senin (31/3/2025) itu, Prabowo berinteraksi dengan dua anak Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka.

Prabowo terlihat mencium kepala kedua bocah itu waktu bersalaman.

Baca: VIRAL Aksi Sigap Seskab Teddy Berikan Bahunya untuk Bantu Presiden Prabowo Salat Idulfitri

Baca: Manuver Didit Prabowo Sambangi Megawati Curi Perhatian, Mirip Upaya AHY Wakili SBY

Adapun, di momen itu, istri Gibran, Selvi Ananda tampak anggun mengenakan terusan warna merah muda senada dengan La Lembah.

Sementara, Gibran dan Jan Ethes sama-sama mengenakan baju koko lengan panjang warna putih.

(Tribun-Video.com/Tribunnews.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Presiden Prabowo Open House di Istana, Mantan Presiden hingga Masyarakat Umum Diundang

    
# Presiden Prabowo # Anak Gibran # Jan Ethes # La Lembah Manah

Editor: Bintang Nur Rahman
Reporter: Ninaagustina
Video Production: Nathanael MoerRahardian
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved