Jumat, 9 Mei 2025

Regional

Sempat Bertahan 7 Hari, Korban Terbakar Abu Gunung Lewotobi Laki-laki Meninggal di RS Larantuka

Jumat, 28 Maret 2025 14:44 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Flores - Paul Kabelen
TRIBUN-VIDEO.COM - Korban terbakar abu panas Gunung Lewotobi Laki-laki, Hendrikus Kwuta dikabarkan meninggal dunia di Rumah Sakit Larantuka, Kabupaten Flores Timur, NTT, Kamis, 27 Maret 2025.

Hendrikus sebelumnya dirawat di rumah sakit dengan luka bakar parah di sekujur tubuhnya. Nyawa warga Desa Nurabelen, Kecamatan Ile Bura itu tidak bisa tertolong meski pihak medis sudah berusaha maksimal selama tujuh hari. (*)

#gununglewotobi #lewotobi #lewotobilakilaki #flores

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Putri Dwi Arrini
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved