Selasa, 13 Mei 2025

Live Update

Banjir 1 Meter Rendam Rumah Warga di Cimanggung Sumedang, Bupati Langsung Terjun ke Lokasi

Jumat, 14 Maret 2025 17:09 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM- Banjir kembali melanda empat desa di Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Kamis (13/3/2025) petang. 

Ratusan kepala keluarga (KK) terpaksa harus mengungsi ke tempat yang dinilai lebih aman lantaran rumah mereka teredam air. 

Empat desa tersebut adalah Desa Cihanjuang, Desa Sindang Pakuon, Desa Sindanggalih, dan Desa Sukadana.(*)

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved