Sabtu, 10 Mei 2025

Tribunnews Update

Bayi yang Dibunuh Oknum Polisi di Semarang Ternyata Hasil Hubungan Gelap, Ibu Korban bukan Istri

Selasa, 11 Maret 2025 23:51 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Oknum anggota Direktorat Intelijen Keamanan (Ditintelkam) Polda Jateng, Brigadir AK, diduga melakukan pembunuhan terhadap anak kandungnya sendiri, seorang bayi laki-laki berusia 2 bulan berinisial AN. 

Terungkap korban merupakan hasil hubungannya dengan seorang perempuan berinisial DJP (24), yang melaporkan kasus ini kepada pihak berwajib.

Brigadir AK, yang sehari-hari dikenal sebagai anggota intelijen menjalin hubungan asmara dengan DJP, seorang perempuan lulusan sebuah perguruan tinggi negeri di Semarang.(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Fakta Baru Polisi Cekik Bayinya hingga Tewas di Semarang, Korban Ternyata Hasil Hubungan Gelap

Editor: Radifan Setiawan
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Ramadhan Aji Prakoso
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #TRIBUNNEWS UPDATE

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved