Kamis, 15 Mei 2025

VIRAL NEWS

Penyelundupan 22 Ton Pasir Timah Digagalkan Polda Bangka Belitung, 11 Terduga Pelaku Diamankan

Minggu, 9 Maret 2025 13:38 WIB
Pos Belitung

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Direktorat Kriminal Khusus dan Polres Belitung menggalkan dugaan penyelundupan pasir timah ke luar Pulau Belitung pada Minggu (9/3/2025).

Diketahui, di kawasan Polres Belitung terdapat dua truk yang diamankan.

Baca: Penyelundupan 9 Truk Muat Pasir Timah di Belitung Timur Digagalkan Polisi, Sosok Pemilik Dikejar

Baca: Penambang Pasir Timah di Belitung Tewas Terkam Buaya, Jasadnya Dibawa Predator Keliling Sungai

Pengamanan pasir timah yang diperkirakan mencapai 22 ton itu dilakukan di wilayah Kepulauan Mindanau, Kecamatan Selat Nasik, Kabupaten Belitung. 

Hal itu sebelumnya dikonfirmasi oleh Direktur Kriminal Khusus Polda Kepulauan Bangka Belitung, Jojo Sutarjo.

(Tribun-Video.com/Belitung.tribunnews.com)

Artikel ini telah tayang di PosBelitung.co dengan judul Breakingnews: Ditreskrimsus Polda Bangka Belitung Gagalkan Penyelundupan Timah di Belitung

#Polres Belitung # Pulau Belitung # pasir timah

Editor: Aprilia Saraswati
Reporter: Sandy Yuanita
Video Production: Rahmat Gilang Maulana
Sumber: Pos Belitung

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved