Tribunnews Update
Di Tengah Pengangkatan Seskab Teddy Jadi Letkol, SBY: Tentara Aktif Masuk Pemerintahan Harus Pensiun
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), mengungkapkan bahwa konsep awal reformasi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI) adalah memastikan prajurit tidak menduduki jabatan sipil atau pemerintahan.
Hal itu ia sampaikan dalam acara bedah buku Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Tokyo, Jepang yang berlangsung secara hybrid, Jumat (7/3/2025).
Dalam kesempatan itu SBY menceritakan pengalamannya sebagai Ketua Tim Reformasi ABRI yang bertugas memastikan TNI-Polri kembali pada peran utama sesuai amanah konstitusi. (Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul SBY: Tentara Aktif Masuk Pemerintahan Harus Pensiun
Reporter: Nila
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Viral Video Percakapan Balita Korban Kebakaran Kendari, Bocorkan Awal Mula Rumah Terbakar
1 hari lalu
Tribunnews Update
Susno Duadji Tegas Bela Dedi Mulyadi yang Dikritik KPAI soal Pendidikan Militer: Saya Alumninya
1 hari lalu
Tribunnews Update
Petinju asal Inggris Aniaya Warga Bali Gegara Tak Terima Ditegur Berkendara Ugal-ugalan
1 hari lalu
Tribunnews Update
Viral Video Ayah Korban Kebakaran Kendari Tangisi Anaknya Sebelum Meninggal: Buka Mata Nak..
1 hari lalu
Tribunnews Update
Bupati Purwakarta Skak Verrel Bramasta yang Kritik Pendidikan Militer Siswa Nakal: Turun Langsung
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.