TRIBUN VIDEO UPDATE
Perbedaan Cara Kerja Sistem 'AI' Israel: Sebut Goldstein Teroris, namun Beri Penolakan untuk Sinwar
TRIBUN-VIDEO.COM - Perbedaan cara kerja dari sistem 'AI' milik Kementerian Pendidikan Israel.
AI sebut Baruch Goldstein seorang teroris, namun menolak saat pertanyaan yang sama dilontarkan untuk nama Yahya Sinwar.
Mengutip Tribunnews pada (2/3), hal itu dilaporkan oleh sumber utama "Yedioth Ahronoth" pada (28/2/2025).
Kasus ini bermula, ketika AI ditanya apakah Baruch Goldstein seorang teroris?
Lalu, sistem AI menjawabnya dengan menyebut bahwa tindakan Goldstein adalah aksi terorisme.
Baca: Buldoser Lapis Baja D9 AS akan Menuju ke Israel, Ribuan Bom Siap Meluncur dari Landasan Pacu IDF
Baca: Hamas Israel Sepakat Perpanjangan Gencatan Senjata di Gaza Selama Ramadhan dan Paskah Yahudi
Sementara itu, ketika ditanya apakah aksi Yahya Sinwar pada (7/10) adalah terorisme, sistem itu menolak menjawab.
Bahkan, sistem AI Israel itu menyebutnya sebagai pertanyaan yang bersifat politis.
Akibat adanya penolakan tersebut, Menteri Pendidikan Israel Yoav Kisch mengatakan penggunaan sistem AI ditangguhkan.
“Banyak keluhan dan laporan tentang masalah yang muncul saat penggunaannya,” kata Kisch hari Jumat, (28/2/2025), dikutip dari Yedioth Ahronoth.
Adapun, sistem itu dinamai “AI for All” dan ditujukan untuk mengintegrasikan sistem AI di seluruh tingkat pendidikan.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sistem AI Kementerian Pendidikan Israel Tolak Sebut Yahya Sinwar 'Teroris': Ini Politis
#beritaterkini #beritaterbaru #beritaviral #kabarterkini
Reporter: Yessy Arisanti Wienata
Video Production: Dandi Bahtiar
Sumber: Tribunnews.com
Tribun Video Update
Jet Tempur Israel Mulai Serang Bandara yang Dikuasai Houthi Yaman, Ledakan Dahsyat Buat Warga Panik
3 hari lalu
Tribunnews Update
Rangkuman Konflik Timur Tengah: Bandara Israel Sepi seusai Dibom Houthi, Jet IDF Bombardir Sanaa
3 hari lalu
Internasional
Israel Ketakutan! Iran Ultimatum Keras Siap Ratakan Israel hingga Rudal Bawah Tanah Siaga Meluncur
3 hari lalu
Internasional
Sistem Pertahanan Israel Gagal Tangkis Rudal Houthi hingga Netanyahu Murka Ancam Balas Serangan
3 hari lalu
Tribunnews Update
Balas Dendam Dimulai, Jet Tempur Israel Bombadir Bandara Sanaa yang Dikuasai Houthi Yaman
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.