Rabu, 14 Mei 2025

Live Update

Cerita di Balik Suksesnya Pengrajin Jumputan Palembang, Ishak Bertahan Lewati Pasang Surut Ekonomi

Minggu, 23 Februari 2025 17:31 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan
TRIBUN-VIDEO.COM-Melirik Kerajinan Kain Batik Jumputan Palembang, milik Ishak di Jalan PSI Lautan Lorong Budiman RT 21 RW 05 Kelurahan 35 Ilir Kecamatan Ilir Barat (IB) II Kota Palembang Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel).

Untuk membuka usaha kerajinan kain batik jumputan ternyata tidaklah mudah. Turun dan naik usaha bagaikan roda kendaraan sekali berasa di atas dan juga bisa turun kebawah.

Bisa bertahan sampai sekarang lantaran selalu bersabar, tekun dan keseriusan dalam mengelola usaha tanpa modal sangat berat. Karena banyak pemilik usaha kain gulung tikar pada jaman reformasi Tahun 1998-1999.(*)

# pengrajin # kesenian # batik # jumputan # sumsel

Editor: Ghozi LuthfiRomadhon
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved