Live Update
Adu Renang Terima Tantangan Rp 50 Ribu, 2 Mahasiswa Unissula Tewas Tenggelam di Waduk Kampus
Laporan wartawan Tribun Jateng - Rahdyan Trijoko
TRIBUN-VIDEO.COM-Dua orang mahasiswa tenggelam saat berenang di waduk Unissula Semarang, Selasa (11/2/2025).
Dua orang itu dievakuasi dalam keadaan tewas saat dievakuasi tim gabungan Basarnas dan PMI.
Dua mahasiswa yang tenggelam itu yakni Andre budi setiawan (23) warga Jepara dan Syarif Hidayatullah (21) warga Gresik.
Koordinator lapangan Basarnas, Nurman menjelaskan Basarnas mendapatkan informasi dari teman korban pukul 17.00. Korban awalnya mengisi waktu luang berenang di waduk kampusnya.(*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Olahraga
GERALD VANENBURG BLUSUKAN KE JAWA TENGAH, Pantau 9 Pemain untuk Timnas U23 Indonesia
1 hari lalu
Local Experience
Asal Usul Semarang: Tempat Bertemunya Budaya Jawa, Tionghoa, dan Belanda
1 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Laka Maut Tanah Putih Semarang Makan Korban, 1 Pemotor Tewas Tertimpa Truk Muatan Kertas Karton
2 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
CCTV Kecelakaan Maut di Tanah Putih, Truk Melaju Turun Lalu Tabrak Pemotor, Muatan Kertas Beserakan
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.