Minggu, 11 Mei 2025

Regional

Jalankan Ritual 'Ngawor', Budayawan Hulu hingga Hilir Sungai Cimanuk Berdoa Demi Keselamatan

Selasa, 11 Februari 2025 10:27 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Cirebon - Handhika Rahman
TRIBUN-VIDEO.COM -Sejumlah pelestari budaya dari pangauban Sungai Cimanuk mulai dari hulu, tengah, hingga hilir melakukan ritual ngawor.

Mereka ada yang berasal dari Garut, Sumedang, Majalengka, dan Indramayu.

Semuanya berkumpul di Museum Bandar Cimanuk Indramayu hari ini untuk melakukan ritual ngawor yang berarti menyatukan air dari hulu, tengah, dan hilir Sungai Cimanuk, Minggu (9/2/2025).

“Kenapa ngawor? Karena Sungai Cimanuk itu ibarat satu tubuh dari hulu sampai ke hilir,” ujar salah satu budayawan, Nang Sadewo kepada Tribuncirebon.com.(*)

#ritual #budayawan #budaya

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #budayawan   #ritual   #Indramayu

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved