Sabtu, 10 Mei 2025

Live Update

Kawanan Gajah Bikin Warga Resah, Kerap Rusak Kebun Warga Semanggus PALI Imbas Konservasi Perusahaan

Sabtu, 8 Februari 2025 14:51 WIB
Tribun Video

Laporan wartawan Tribun Sumsel - Apriansyah
TRIBUN-VIDEO.COM- Warga Desa Semanggus, Kecamatan Talang Ubi, Kabupaten PALI, Sumatra Selatan, tengah dilanda keresahan.

Akibat ulah kawanan gajah liar yang semakin sering masuk ke kebun dan merusak tanaman mereka.

Puluhan hektar tanaman sawit dan karet menjadi korban, bahkan pondok-pondok milik warga pun ikut dihancurkan.

Warga terpaksa berjaga malam di kebun untuk mengusir kawanan gajah liar agar tak merusak tanaman mereka.(*)

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Kabupaten PALI   #Gajah liar   #Sumsel

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved