Tribunnews Update
Sekutu Paling Dekat AS Tegas Tolak Rencana Trump yang Ingin Kuasai Gaza, Dukung Solusi 2 Negara
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Perdana Menteri Australia Anthony Albanese merespons keinginan Presiden Amerika Serikat Donald Trump untuk menguasai Jalur Gaza.
Anthoy Albanese mengatakan dukungan Australia terhadap solusi dua negara di Timur Tengah tetap sama.
Baca: Hamas Tak akan Biarkan Rencana Trump di Gaza Tercapai, Berpotensi Perang Sendiri di Luar Israel?
Ia tidak mau berkomentar apapun atas pernyataan Trump yang ingin mengambil alih Gaza.
Sikap itu dilakukan mengacu pada pembentukan negara Palestina yang berdiri berdampingan dengan Israel.
Pernyataan itu disampaikan oleh Anthony Albanese dilansir dari The Guardian pada Rabu (5/2/2025).
Australia tetap mendukung Palestina dan Israel menjadi sebuah negara yang damai.
Baca: Senator AS Kecam Keras Pernyataan Trump soal Gaza: Kehilangan Akal, Lelucon Buruk & Menjijikkan
Albanese mengatakan bahwa negaranya mendukung gencatan senjata, pembebasan sandera hingga masuknya bantuan ke Gaza.
Menurutnya Pemerintahan Australia sejak lama mendukung pembentukan dua negara.
Keputusan tersebut masih berlaku hingga saat ini, utamanya saatTrump mengumumkan ingin menguasai Gaza. (Tribun-Video.com/Tribunnews.com)
Baca juga berita terkait di sini
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Reaksi Hamas, Arab Saudi, dan Australia Terhadap Rencana Donald Trump Mengambil Alih Jalur Gaza
# TRIBUNNEWS UPDATE # Australia # Donald Trump # Gaza # Palestina # Israel
Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Fegi Sahita
Sumber: Tribunnews.com
Tribun Video Update
Update Perang Gaza: Hamas Siap Lakukan Gencatan Senjata 5 Tahun | IDF KO Ditembak Sniper Al-Qassam
Minggu, 27 April 2025
Tribunnews Update
Rangkuman Perang Israel-Hamas: Timur Tengah Memanas! Pesawat Tempur AS Hantam Wilayah Yaman
Minggu, 27 April 2025
Tribunnews Update
Trump Sepelekan Aturan! Langgar Protokol Vatikan, Kenakan Pakaian Biru di Pemakaman Paus Fransiskus
Minggu, 27 April 2025
Tribun Video Update
Rudal Hipersonik Houthi Serang Pangkalan Udara Israel, IDF Menampik: Berhasil Dicegat
Minggu, 27 April 2025
Tribun Video Update
Hamas Selamatkan Sandera Israel yang Terkubur Hidup-hidup di Terowongan akibat Serangan IDF
Minggu, 27 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.