Live Update
Total 201 Pahlawan Gorontalo Dimakamkan di TMP Pentadio, Pemprov Dukung Perawatan Pembangunan
TRIBUN-VIDEO.COM- Taman Makam Pahlawan (TMP) Nasional di Pentadio, Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo, menjadi tempat peristirahatan terakhir bagi para pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan Indonesia.
Hingga saat ini, tercatat total 201 makam yang berada di area TMP tersebut.
Dari jumlah tersebut, sebanyak 132 makam adalah pahlawan beragama muslim, sedangkan 69 lainnya merupakan non-muslim.
TMP Nasional Pentadio juga memakamkan para masyarakat yang turut membantu Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam memperjuangkan kemerdekaan bangsa.
"Ini makam pahlawan yang juga termasuk masyarakat yang membantu TNI di medan perang. Jadi, bukan hanya dari golongan tentara saja," ungkap Sudarmaji (58), salah satu penjaga TMP, Kamis (23/1/2025).(*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video
Live Update
Hari Jadi Ke-26 Depok, Supian Suri Tabur Bunga di TMP Kalimulya bareng Keluarga Pahlawan Kemerdekaan
Minggu, 27 April 2025
Live Update
Spesialis Maling Motor Akhirnya Diringkus, 9 Unit Kendaraan di Kota Gorontalo Diamankan
Senin, 14 April 2025
Live Update
Kades Gorontalo Tampar Warganya saat Mediasi di Desa Buhu Telaga Jaya, Korban Teriak ‘Janji Palsu’
Sabtu, 12 April 2025
Ramadan 2025
Jadi Primadona Tahunan, Bazar Ramadhan di Taman Makam Pahlawan Imbanagara Selalu Ramai Pengunjung
Kamis, 6 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.