Minggu, 11 Mei 2025

Regional

Sosok Sergio Sentibanes, Pemain Sepakbola Kalimantan Barat Berhasil Dipanggil TC Timnas U-17

Senin, 6 Januari 2025 14:40 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Pontianak - Imam Maksum
TRIBUN-VIDEO.COM - Pemain sepak bola Gabsis Sambas, Sergio Sentibanes mengaku sudah siap mengikuti pemusatan latihan (TC) bersama Tim Nasional (Timnas) U-17, Minggu 5 Januari 2025.

Gio panggilan akrab Sergio Sentibanes mengatakan akan bergabung dengan tim dan pemain lain pada 9 Januari 2025. Pemusatan latihan, kata dia, akan berlangsung 10-20 Januari.

"Saya sudah siap mengikuti pemusatan latihan, kami diminta berkumpul tanggal 9 Januari," ujar Sergio, di rumahnya, Dusun Bungur, Desa Sendoyan, Kecamatan Sejangkung, Minggu 5 Januari 2025.(*)

#timnasindonesia #timnas #pemusatanlatihan #gabsis #sambas #kalimantanbarat #kalbar #timnasu17

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved